Setelah sempat booming sebagai camera action / action cam, xiaomi yi menjadi salah satu primadona di Indonesia. Harga yang relatif terjangkau dan spesifikasi yang mumpuni menjadikan xiaomi yi di gemari. banyak kalangan terutama nak muda menggunakan action cam xiaomi yi begitupun dengan saya, tanpa pikir panjang ikutan beli. Baru 1 minggu pakaikebetulan di pinjam teman, dan kembali dalam keadaan mati total atau mati suri, apes banget kan? Masalah terberat pada camera action cam yaitu mati total atau mati suri. Banyak penyebab yang menjadikan Xiaomi Yi Mati Suri atau Mati Total tetapi yang akan saya bahas hanya du hal di yaitu:
1. Gagal saat update firmware
Ini masalah yang sangat rentan dan berisiko tinggi, karena gagal update firmware dapat menyebabkan Xiaomi Yi Mati Suri atau Mati Total seperti yang saya alami. Jangan harap anda mendapatkan garansi karena kerusakan yang disebabkan gagal update firmware tidak masuk dalam garansi. Nah kalau sudah terjadi bagaimana? Tidak ada yg bisa di salahkan mungkin karena faktor ketidak tahuan pengguna, di samping itu dari pihak xiaomi juga masih kurang menjabarkan produknya tersebut. Yang saya ketahui hanya ada perintah koneksi internet harus stabil saat update firmware bla bla bla, tanpa ada keterangan andai update gagal dapat merusak camera.hahaha. Mungkin itu bagian dari managemen pemasaran, kalau di jabarkan "gagal update firmware dapat menyebabkan kamera mati" mungkin jarang yang beli, iya gak? Mungkin juga pihak xiaomi yi belum ada solusi sehingga tidak termasuk garansi? Entahlah. Jalan satu-satunya di bawa ke toko servis atau di betulkan sendiri dengan mencari berbagai tutorial di google.
2. Update- Penyebab mati total (Dari Agan Sendal Jepit)
- Penggunaan chas yang melebihi batas IC pada xiaomi yi, gampangnya ane menggunakan charge xiaomi mi5. Mungkin jangan menggunakan charge xiaomi diatas 2A.
- Charge xiaomi yi yg berlebihan, contohnya ditinggal tidur
- bila xiaomi yi agan terkena air, ada baiknya perangkat yg mengaliri tegangan listrik di lepas, simpan ditempat yg suhunya panas selama 2-3 minggu.
Tips untuk amannya, lebih baik chatge batrey xiaomi yi menggunakan desktop.
Kejadian yang saya alami yaitu Xiaomi Yi Mati Suri atau Mati Total, semua lampu mati dan di hidupkan juga tidak bisa sama sekali. Hanya lampu/led power yang menyala saat kamera di cas/charge. Karena tidak termasuk garansi maka saya berinisiatif memperbaiki sendiri dengan mencari berbagai cara, nah berikut cara memperbaiki Xiaomi Yi Mati Suri atau Mati Total yang saya dapat dari google: